Cara Sembunyikan Album Foto di Semua Hp Xiaomi. Halo sobat, pada artikel kali ini cariinfo akan memberikan tips dan trik bagaimana Cara Sembunyikan Album Foto di Semua Hp Xiaomi, seperti kita ketahui bersama Hp Xiaomi menawarkan banyak fitur yang tidak dimiliki oleh Hp merek produk lain, salah satunya adalah Sembunyikan album Foto.
Suatu ketika pasti kamu merasakan menyimpan foto berharga yang mungkin bersifat pribadi dan kamu tidak ingin siapapun melihat foto tersebut, untuk itu kamu pasti mencari cara untuk bisa menyembunyikan foto di album foto pada Hp xiaomi yang kamu miliki, untuk itu cariinfo akan membantu kalian dan memberikan tips dan trik bagaimana cara sembunyikan album foto di semua hp xiaomi.
Untuk sembunyikan album foto di semua hp xiaomi, kalian tidak membutuhkan aplikasi pihak ketiga, karna sebenarnya xiaomi telah menanamkan fitur untuk menyembunyikan album foto kamu yang bersifat pribadi dan hanya kamu yang boleh melihatnya, untuk itu berikut ini beberapa langkah mudah untuk menyembunyikannya.
1. Pertama masuk ke Galeri di Hp xiaomi kamu.
Galeri
2. Klik menu Tab Album di bagian atas, lihat gambar
Tab Album
3. Pilih Album Foto yang ingin kalian sembunyikan.
Album Foto
4. Tekan dan Tahan album yang telah dipilih kemudian klik Buat Jadi Menghilang
Sembunyikan Album Foto
5. Maka Album akan Menghilang Tau Sembunyi dari galeri.
Sampai disini kamu sudah bisa sembunyikan album foto kamu, Untuk Menampilkannya bacaCara Menampilkan Album Foto Tersembunyi di Xiaomi maka album foto kamu yang tersembunyi tadi akan langsung terlihat kembali. Cara ini terbukti berhasil, ulangi langkah - langkah di atas jika kamu ingin menyembunyikan album foto lainnya. semoga bermanfaat.
Jika Masih Bingung ?? Lihat Videonya
Share this post
0 Response to "Cara Sembunyikan Album Foto di Semua Hp Xiaomi"
0 Response to "Cara Sembunyikan Album Foto di Semua Hp Xiaomi"
Post a Comment