Cara Mudah Memperbaiki Epson L210 Menarik Kertas Lebih dari Satu Kali

Cara Mudah Memperbaiki Epson L210 Menarik Kertas Lebih dari Satu Kali. Pada Printer Epson L210, salah satu masalah yang sering terjadi adalah Epson L210 Menarik Kertas Lebih dari Satu Kali, hal ini sering terjadi saat printer sudah berusia lama atau banyak mencetak kertas, Epson L210 Menarik Kertas Lebih dari Satu Kali ini merupakan salah satu masalah yang sering terjadi, selain itu, ada beberapa masalah lain.

Seperti Printer Tidak dapat Mengeluarkan Tinta Saat Mencetak dan juga yang sering terjadi adalah blinking eror, namun kita tidak akan menbahas kedua hal tersebut melainkan ke pokok sesuai judul yang ada di atas yaitu Cara Mudah Memperbaiki Epson L210 Menarik Kertas Lebih dari Satu Kali jika kalian ingin mengatasi masalah lain yang sering terjadi pada printer Epson L210 kalian bisa baca artkel saya sebelunya.

Cara Mudah Membuang Udara di Selang Infus Pada Printer
3 Masalah Umum Yang Sering Terjadi Pada Printer Epson L210 dan Solusinya
Mengatasi Mudah Blink Printer Epson L210 It is Time to reset ink Level

Untuk Memperbaiki Epson L210 yang menarik kertas lebih dari satu kali, kita hanya perlu mengganti bagian Roller penarik kertas, karna bisanya jika kertas tertarik lebih dari satu kali, itu artinya roller yang ada pada kertas sudah tidak bagus lagi dan biasanya ada patahan pada roller dan kita harus melakukan penggantian dengan rooler yang baru.


Memperbaiki Epson L210 Menarik Kertas Lebih dari Satu Kali

Untuk langkah-langkah mengganti roller yang lama dengan yang baru sebagai berikut ini.

1. Perhatikan pada bagian belakang printer 
2. Pada bagian belakan printer terdapat penampung tinta, buka dengan menggunakan obeng
3. Selanjutnya di dalamnya terdapat rooler yang di pasang dengan per.
4. Lepaskan pernya, dengan cara menarik ke bagian atas, jangan menarik terlalu keras karna per akan kendor.

Cara Mudah Memperbaiki Epson L210 Menarik Kertas Lebih dari Satu Kali
Cara Mudah Memperbaiki Epson L210 Menarik Kertas Lebih dari Satu Kali

5. Setelah itu tarik roller dari dudukannya dan ganti dengan yang masih baru.
6. Pasangkan roller yang baru ke dudukannya.

Sampai disini proses pergantian roller selesai, kamu bisa melakukan pengecekan dengan melakukan print kertas, jika berjalan lancar maka kamu telah berhasil, demikian yang bisa saya jelaskan mengenai Cara Mudah Memperbaiki Epson L210 Menarik Kertas Lebih dari Satu Kali., semoga dapat membantu dan bermanfaat, selamat mencoba.

0 Response to "Cara Mudah Memperbaiki Epson L210 Menarik Kertas Lebih dari Satu Kali"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel